Drs Med Tony Unandar MSc, Private Poultry Farm Consultant, menjadi salah satu narasumber Olmix Indonesia National Webinar: Mycotoxin Risk Management in Poultry, yang diselenggarakan pada 9 Maret 2022 oleh PT Olmix Indonesia Nutrition. “Karakter umum mycotoxin biasanya tumbuh pada biji-bijian yang kaya makro nutrisi dan mikro nutrisi. Fungi mulai bertunas kemudian berkembang lebih lanjut sambil […]
Read MoreAir adalah sumber kehidupan, begitulah kata pepatah. Faktanya memang layaknya manusia, ternak juga butuh minum, tentunya keberlangsungan kualitas air di suatu peternakan juga menunjang performa produksi. Ayam perlu diberikan air minum yang berkualitas agar performanya tetap terjaga. “Nutrisi” yang Terlupakan Untuk memenuhi kebutuhan nutrisi ternak tentunya pakan merupakan sumbernya, kendati demikian air juga mengandung nutrisi […]
Read MoreSenyawa butirat merupakan imbuhan pakan yang banyak dipromosikan sebagai pengganti Antibiotic Growth Promoter (AGP) karena keunikannya. Asam butirat sebenarnya termasuk ke dalam kelompok pengasam (acidifier) karena merupakan asam organik rantai pendek yang mudah menguap, tetapi asam butirat mempunyai manfaat lain yang berbeda dengan asam organik lainya seperti asam asetat (cuka) maupun propionat. Penemuan asam butirat yang berperan […]
Read MoreUni Eropa dilaporkan akan mempertimbangkan untuk mengizinkan petani menggunakan lahan kosong untuk menanam tanaman protein untuk unggas dan pakan ternak. Hal itu dimaksudkan untuk membantu mengimbangi gangguan pasokan setelah invasi Rusia ke Ukraina. Ukraina dan Rusia adalah dua pengekspor biji-bijian terbesar di dunia. Namun, setelah invasi Rusia ke Ukraina, harga gandum Eropa telah mencapai rekor […]
Read MorePakan merupakan komponen biaya terbesar dari suatu usaha budi daya peternakan maupun perikanan. Oleh karena itu, kualitas pakan harus terjamin dan aman dikonsumsi untuk ternak, apalagi dari ancaman mikotoksin. Data dari Badan Pusat Statistik terkit survei struktur ongkos peternakan pada 2017, menunjukkan bahwa persentase terbesar dari komponen biaya peternakan adalah pakan. Untuk ayam pedaging sekitar […]
Read MoreDitjen Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) mendukung program Desa Peternakan Terpadu Berkelanjutan yang dilaksanakan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (PDTT) melalui Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Peternakan Terpadu. Hal tersebut disampaikan Dirjen PKH, Kementerian Pertanian (Kementan), Nasrullah, di kantornya, Senin (21/2/2022). Ia sampaikan program Desa Peternakan Terpadu Berkelanjutan untuk mengintegrasikan program dan kegiatan […]
Read MorePeternak ayam se-wilayah Priangan, Jawa Barat berencana melakukan unjuk rasa ke Jakarta pada Jum’at, 25 Februari 2022 mendatang. Aksi ini dilatarbelakangai ditengah ketidakpastian harga jual ayam ras pedaging hidup tingkat peternak (on farm) yang kerap menghantui peternak rakyat di seluruh Indonesia. Pada Senin (21/2/2022) telah berlangsung kegiatan silaturahim dan konsolidasi peternak yang tergabung dalam Perkumpulan […]
Read MoreSalah satu bahan alternatif pengganti Antibiotic Growth Promoter (AGP) yang banyak dipasarkan adalah acidifier atau pengasam. Bahan yang digunakan umumnya adalah asam organik yang bersifat asam lemah dibanding asam in-organik yang bersifat asam kuat seperti asam sulfat atau asam klorida. Mekanisme asam organik dalam menghambat pertumbuhan mikroba berbeda dengan asam kuat yang hanya menurunkan pH. Oleh karena […]
Read MoreSistem perkandangan modern yang lebih dikenal dengan sistem kandang tertutup (closed house) di bangun dengan tujuan menciptakan lingkungan pemeliharaan yang nyaman bagi ayam. Area Head Production West Java PT Charoen Pokphand Indonesia, Karno, menyarankan kepada peternak dalam membangun kandang closed house memerlukan konsultasi terlebih dahulu guna tercapainya efisiensi biaya dan produktivitasnya. Terdapat beberapa tahapan teknis yang perlu diperhatikan […]
Read MoreDitjen Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) memberikan apresiasi pelaku usaha yang terus melakukan peningkatan ekspor di tengah pandemi COVID-19. “Üpaya yang dilakukan para pelaku usaha ini tentu sejalan dengan program Kementerian Pertanian (Kementan) untuk mendorong peningkatan ekspor. Di tengah pandemi saat ini ekspor komoditas peternakan Indonesia tumbuh positif dan mampu menembus pasar internasional ke-97 negara,” […]
Read MorePT Nutricell Pacific kembali melepas ekspor produknya di Komplek Pergudangan Taman Tekno, Tangerang Selatan. Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo, turut hadir meresmikan acara seremonial pelepasan ekspor tersebut. CEO PT Nutricell Pacific Suaedi Sunanto dalam sambutannya mengatakan bahwa ini adalah kesekian kalinya produk Nutricell berhasil menembus pasar dunia, dirinya pun menuturkan rasa bangga dan terima kasihnya […]
Read MoreBerdasarkan laporan dari petugas kesehatan hewan di Sumatera Utara, kasus penyakit African Swine Fever (ASF) sudah menurun dibandingkan pada awal kasus di akhir tahun 2019. Hal itu disampaikan oleh Direktur Kesehatan Hewan, Kementerian Pertanian (Kementan), Nuryani Zainuddin di Jakarta, Senin (4/02). Menurutnya, laporan data penurunan kasus tersebut sama dengan data yang diambil dari sistem informasi […]
Read More